SALAM PRAMUKA!
Minggu, 18 september 2011.. setelah sekitar 6 bulan tidak mengikuti kegiatan lomba di luar, di semester awal ini di awali lomba di BOB 2011 se jawa barat , DKI, Jakarta, dan Banten.. Lomba yang sangat menantang, ada beberapa sekolah yang sangat di kenal seperti SMP N 1 Banjaran kab. Bandung, SMP N 66 Jakarta, MTS N 13 Jakarta, SMP N 11 Tangerang, SMP N 19 Bekasi, SMP N 9 Jakarta, SMP N 7 Bogor, dan SMP/ Mts lainnya yang juga luar biasa.. ada pun materi yang diperlombakan seperti Semaphore, Morse, Sandi, PU, PK, TIK, Tandu, PPGD, T. PPGD, Menaksir, Peta pita, peta topografi, peta perjalanan, T. Kompas, AYASS, Aritmatika dan Logika, Games Estafet, Dan yell.. dan juga ada lomba miniatur pionering, PSA, badge Design... materi yang begitu terbilang banyak,,
dengan persiapan yang cukup minim, dikarenakan beberapa hal, tidak membuat adik2 patah semangat,, dan hasilnya, putra mendapatkna best T. Kompas dan Best Menaksir serta mendapatkan Juara Harapan 2, dan Putri mendapatkan Juara harapan 3..dan Selamat untuk Pangkalan SMP N 9 Jakarta sebagai juara umum Pangkalan dan Juara Ragu terbaik..
terima kasih untuk bantuan kakak - kakak yang sudah membantu untuk persiapan BOB dan saat Kegiatan,,dan selamat untuk adik - adik SMP N 2 Depok atas Prestasinya,.
kegiatan berikutnya adalah persiapan untuk Lomba Tingkat II dan JAP di SMP N 3 Tangerang,,
SALAM PRAMUKA!